BPUM Sudah Cair, Ini Syarat Pengambilan Bantuan Rp1,2 di BRI dan BNI, Jangan Sampai Salah

- 18 Juli 2021, 12:20 WIB
Ilustrasi: BPUM cair mulai Juli 2021, cek daftar penerima BLT UMKM dan syarat agar dapat bantuan Rp1,2 juta.
Ilustrasi: BPUM cair mulai Juli 2021, cek daftar penerima BLT UMKM dan syarat agar dapat bantuan Rp1,2 juta. /Instagram.com/bank_indonesia

BAGIKAN BERITA - Bagi Anda pelaku UMKM yang sudah terdaftar sebagai penerima BPUM, berbahagialah BLT UMKM ini tekah cair. 

BLT UMKM dicairkan melalui dua bank Negara yakni BRI dan BNI. 

Tapi, sebelumnya, Anda harus pahami terlebih dahulu syarat dan cara pencairan BPUM ini agar tidak salah. 

Baca Juga: Daftar Segera, BPUM Tahap 3 Sudah Cair untuk Golongan Ini, Buruan Mendaftar dan Dapatkan BLT UMKM

Setiap penerima BPUM, akan mendapatkan Rp1,2 juta yang disalurkan melalui BRI ataupun BNI. 

Akan tetapi, banyak masyarakat pelaku usaha kecil yang mengeluh karena tidak mendapatkan BPUM. 

Jika merujuk pada syarat penerimaan BPUM, yang berhak menerima dana ini adalah pelaku UMKM yang tidak sedang mendapat kredit usaha rakyat (KUR) dari perbankan. 

Baca Juga: Login Link Ini Langsung Cair BPUM 2021 Tahap 3 di Eform BRI, Ikuti Langkahnya Dapatkan Bantuan Rp1,2 Juta

Berikut Syarat Mendapat Bantuan eform.bri.co.id/bpum:

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Kemenkop UKM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x