Jauh dari Anjuran Riba, KUR BSI Pinjamkan Modal Usaha UMKM hingga Rp50 Juta, Mudah dan Cepat Daftarnya

- 25 November 2021, 19:35 WIB
Dapatkan bantuan pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta dari KUR BSI untuk UMKM tanpa riba
Dapatkan bantuan pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta dari KUR BSI untuk UMKM tanpa riba /Pixabay.com/

BAGIKAN BERITA - KUR BSI tawarkan pinjaman modal usaha untuk UMKM (Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah) dengan sistem perbankan sesuai syariah.

Jauh dari Riba, KUR BSI pinjamkan modal usaha mulai dari limit pinjaman Rp10 juta hingga Rp50 juta untuk UMKM.

Selain itu, KUR BSI juga mudah cara daftarnya karena bisa dilakukan secara online.

Baca Juga: Rejeki Sore Ini Bulan November Khusus Perempuan, Dapat Bantuan Rp25 Juta dari PNM Mekaar Plus Tanpa Jaminan

Program KUR atau Kredit Usaha Rakyat merupakan program yang dicanangkan pemerintah untuk UMKM.

Terlebih selama pandemi covid-19, banyak sektor yang terdampak termasuk sektor perdagangan dan ekonomi.

UMKM juga dinilai dapat memajukan perkembangan ekonomi nasional supaya tidak alami pemerosotan.

Maka dari itu program KUR diharapkan dapat jadi solusi UMKM untuk memajukan usahanya dan tidak terkendala modal usaha dengan daftar program KUR.

Baca Juga: Rezeki Kamis, Dapatkan Modal Usaha Cair hingga Rp25 Juta dari KUR Mikro BTPN, UMKM Cukup Siapkan Ini

Program KUR berikan bantuan kredit atau pinjaman modal kerja dan atau usaha serta investasi yang disalurkan melalui lembaga keuangan.

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x