Siapkan KTP dan Simak Cara Daftar di Link Resmi KUR BRI 2022 untuk Dapatkan Modal Usaha UMKM Sampai Rp100 Juta

- 7 Februari 2022, 06:19 WIB
Ilustrasi. Pinjaman bunga ringan KUR BRI Mikro limit hingga Rp100 juta untuk UMKM.
Ilustrasi. Pinjaman bunga ringan KUR BRI Mikro limit hingga Rp100 juta untuk UMKM. /Unsplash/Mufid Majnun

BAGIKAN BERITA - Siapkan KTP dan daftar KUR BRI 2022 melalui link resminya untuk pengajuan pinjaman modal usaha hingga Rp100 juta.

Pelaku UMKM (Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah) akses program pembiayaan Kredit Usaha Rakyat (KUR) yang disalurkan oleh lembaga keuangan negara mulai dari BNI, Mandiri, hingga BRI.

Bank BRI memiliki situs khusus yang resmi untuk pengajuan pinjaman dan daftar jadi nasabahnya dengan KUR BRI.

Baca Juga: Rejeki Senin, 7 Februari 2022 hingga Rp50 Juta dari KUR BRI Online, Begini Syarat dan Caranya

Prosesnya cepat dan mudah tanpa biaya administrasi hingga provisi, KUR BRI bisa daftar pengajuan di rumah alias secara online melalui gadget anda.

Jadi tidak perlu antri di bank untuk daftar KUR BRI, cukup manfaatkan gadget dan internet serta siapkan syaratnya salah satunya yaitu KTP.

Lebih efisien dan tidak terbuang waktu di jalan menuju kantor cabang bank, cukup kunjungi website resmi kur.bri.co.id.

1. Kunjungi situs resmi www.kur.bri.co.id

2. Pilih menu Ajukan Pinjaman program KUR

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Bank BRI ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x