Plafon Pinjaman KUR Mikro Bank Mandiri hingga Rp50 Juta Tanpa Jaminan, Segera Ajukan dan Ikuti Cara Ini

- 31 Juli 2022, 20:51 WIB
Ilustrasi uang. Pinjaman modal usaha bagi UMKM dari Bank Mandiri hingga Rp50 juta tanpa jaminan.
Ilustrasi uang. Pinjaman modal usaha bagi UMKM dari Bank Mandiri hingga Rp50 juta tanpa jaminan. /Reuters/ Willy Kurniawan

BAGIKAN BERITA – Syarat untuk mengajukan Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Bank Mandiri sangat mudah.

Para pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) cukup menyiapkan syarat yang akan diinformasikan dalam artikel berikut.

Keunggulan KUR Bank Mandiri sama seperti bank lainnya, yakni cicilan ringan karena ada subsidi bunga 3 persen dari pemerintah.

Baca Juga: Benarkah Makan Cokelat Bisa Membuat Wajah Berjerawat? Temukan Faktanya di Sini

PT Bank Mandiri menjadi alternatif dalam mendapatkan pinjaman modal usaha KUR. 

Bank Mandiri memberikan pinjaman kepada para pelaku UMKM yang membutuhkan suntikan modal dengan cicilan ringan. 

UMKM bisa mendapatkan pembiayaan hingga Rp50 juta tanpa perlu ada tambahan jaminan lagi dengan bunga 3 persen. 

Skema dan syarat yang dibutuhkan untuk mengajukan KUR di Bank Mandiri sama seperti bank lainnya.

Baca Juga: Hasil Akhir Junior MasterChef Indonesia Minggu 31 Juli 2022, Tim Pemenang Challenge dan Kontestan Tereliminasi

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: bankmandiri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x