5 Waktu yang Tepat Mencuci Tangan Menggunakan Sabun untuk Membunuh Virus

- 24 November 2020, 12:36 WIB
5 Waktu yang Tepat Mencuci Tangan Menggunakan Sabun untuk Membunuh Virus
5 Waktu yang Tepat Mencuci Tangan Menggunakan Sabun untuk Membunuh Virus /Instagram. Com/@kemeinnfo/

BAGIKAN BERITA Virus Covid-19 adalah material kecil yang dibungkus oleh protein dan lemak. Ternyata sabun mampu melarutkannya hingga virus hancur dan mati.

Dengan cara mencuci tangan menggunakan sabun, kota telah berupaya untuk mencegah tubuh terpapar virus Cobid-19.

Lantas kapan waktu yang tepat untuk mencuci tangan menggunakan sabun agar kita terhindar dari paparan virus Covid-19 ini.

Baca Juga: Lesty Kejora Bersaing dengan Rhoma Irama, Iis Dahlia hingga Rita Sugiarto di AMI Awards 2020


Dilansir Bagikanberita.com dari Instagram Kementerian Komunikasi dan Informatika, @kemenkominfo menyebut waktu yang tepat kita mencuci tangan dilakukan sesering mungkin. Terutama sebelum tangan kita menyentuh mata, hidung dan mulut.

 

1.Sebelum dan sesudah makan

Meskipun tidak dalam kondisi pandemi, mencuci tangan sebelum dan sesudah makan menjadi rutinitas penting yang wajib dilakukan setiap orang. Karena tangan merupakan media perpindahan kuman dari benda-benda yang kita sentuh.

 

2.Menggunakan Gawai atau Gadget

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x