Inilah 5 Manfaat Air Lemon Bagi Kesehatan, Salah Satunya Cegah Batu Ginjal

- 21 Oktober 2021, 19:03 WIB
Manfaat air lemon
Manfaat air lemon /Tabble/pixabay

BAGIKAN BERITA-Buah Lemon menjadi salah satu buah yang sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh.

Dibalik rasanya yang asam, buah lemon ternyata khasiatnya sangat luar biasa.

Ternyata rasa asam yang kuat pada lemon ini berasal dari kandungan asam sitrat.

Baca Juga: Minuman Herbal Ini Bermanfaat Sebagai Obat Kanker dan Asam Urat, Ini Penjelasan dari Dokter Zaidul Akbar

Di mana senyawa asam pada kandungan lemon ini memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh.

Tidak hanya itu, Lemon mengandung banyak senyawa aktif seperti fitokimia, kumarin, psoralen, karotenoid, protein, lemak, serat, karbohidrat, tiamin, riboflavin,niacin, vitamin C, kalsium, fosfor, dan zat besi.

Berikut manfaat air lemon untuk kesehatan tubuh.

1. Bisa Tingkatkan Daya Tahan Tubuh
Salah satu manfaat air lemon yang utama adalah meningkatkan daya tahan tubuh. Ini berkat kandungan vitamin C dan antioksidan di dalamnya yang mampu memperkuat sistem kekebalan tubuh dari serangan berbagai macam penyakit.

Tak hanya itu, kandungan antioksidan di dalam lemon juga dapat melindungi tubuh dari bahaya efek radikal bebas. Bahkan, beberapa penelitian telah mengungkapkan berbagai potensi lemon untuk menghambat pertumbuhan sel tumor dan kanker.

Halaman:

Editor: Hendra Karunia

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x