HEBOH, Banjir Jakarta Nama Ahok Kembali Muncul dan Trending di Twitter

- 20 Februari 2021, 20:32 WIB
Nama Basuki Tjahaja Punama alias Ahok kembali trending di Twitter terkait banjir yang melanda di Jakarta*/
Nama Basuki Tjahaja Punama alias Ahok kembali trending di Twitter terkait banjir yang melanda di Jakarta*/ /Instagram/@basukibtp./

BAGIKAN BERITA - Berita banjir di Jakarta membuat nama Ahok trending di Twitter.

Nama Basuki Tjahaja Purnama atau akrab disapa Ahok menjadi perbincangan di sosial media Twitter.

Program penanggulangan banjir pada jaman kepemimpinan Ahok sebagai Gubernur DKI Jakarta kembali dibahas netizen.

Baca Juga: Bertemu dengan Teten Masduki, Shopee Sebutkan Dominasi Pedagang Lokal dan UMKM di Platform Capai 97 Persen

Musibah banjir di Jakarta bermula dari hujan dengan intensitas tinggi sejak Sabtu, 20 Februari 2021 dini hari.

Sejumlah titik banjir kini masih merendam di lima wilayah kota Jakarta.

Sejumlah titik di Jakarta, khususnya wilayah Barat dan Selatan terendam banjir akibat hujan ekstrem itu. Tinggi banjir di Jakarta mencapai 1 meter.

Baca Juga: Luar Biasa! Baim Wong Evakuasi Korban Banjir yang terkena Stroke dan Bayi dengan Memanjat Tangga ke Lantai 2

Adapun salah satu tokoh yang mencuitkan Ahok, yakni Politikus PDI Perjuangan, Budiman Sudjatmiko. Budiman meminta warganet membandingkan titik banjir saat Ahok dengan Anies memimpin.

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x