Jelang Hari Guru, Inilah 5 Ide Kado yang Bisa Diberikan kepada Guru Kita sebagai Penghargaan atas Jasanya

- 23 November 2021, 20:03 WIB
Ilustrasi Kado untuk Guru.
Ilustrasi Kado untuk Guru. /Pixabay.com/Pexels/

BAGIKAN BERITA- Setiap tanggal 25 November diperingati sebagai Hari Guru Nasional. 

Untuk memberikan penghargaan kepada para guru yang telah mengajarkan ilmu yang sangat bermanfaat, kita bisa memberikan ide kado di Hari Guru Nasional. 

Untuk memberikan kado sebagai bentuk penghargaan karena jasa ibu dan bapak guru yang membuat kita sukses sampai saat ini tidak harus mahal.

Baca Juga: Peran Penting Mohammad Yamin dalam Terbentuknya Sumpah Pemuda, Inilah Ikrar Teks Sumpah Pemuda

Yang lebih penting adalah bentuk perhatian kita kepada para guru yang biasa disebut pahlawan tanpa tanda jasa tersebut.

Inilah beberapa ide kado untuk hari guru yang unik, murah dan berkesan untuk di diberikan kepada bapak dan ibu guru.

Memberi hadiah atau kado untuk guru di Hari Guru Nasional adalah salah satu cara untuk memperingati hari guru nasional dan menyampaikan ucapan terima kasih kepada bapak dan ibu guru atas jasa-jasanya.

Baca Juga: Rezeki Malam Hari, Dapatkan Modal Usaha Cair hingga Rp25 Juta dari KUR Mikro BTPN, UMKM Siapkan Dokumen Ini

Biasanya para siswa atau orang tua siswa akan memberikan berbagai kado untuk guru di Hari Guru Nasional.

Halaman:

Editor: Hendra Karunia

Sumber: Kabar Lumajang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x