Amalkan 7 Doa-doa Pendek Berikut Ini, Bisa Diamalkan Kapan Saja untuk Mendapat Pahala yang Besar

- 14 Mei 2022, 06:00 WIB
Ilustrasi berdoa: Amalkan 7 doa-doa pendek ini niscaya akan mendapatkan pahala yang besar bahkan bisa mengantarkan kita ke surga.
Ilustrasi berdoa: Amalkan 7 doa-doa pendek ini niscaya akan mendapatkan pahala yang besar bahkan bisa mengantarkan kita ke surga. /Pixabay

BAGIKAN BERITA – Inilah 7 doa-doa pendek yang bisa anda amalkan kapan saja dan memiliki pahala yang besar bahkan bisa mengantarkan kita ke surga jika diamalkan.

Memanjatkan doa menjadi salah satu cara untuk kita sebagai umat muslim meminta permohonan kepada sang pencipta.

Dalam islam, doa sangatlah banyak dan selalu mengiringi berbagai kegiatan yang dilakukan manusia, mulai dari bangun tidur hingga tidur kembali semua memiliki doa.

Baca Juga: Link Pendaftaran Beasiswa Indonesia Maju, Dapatkan Pendanaan Kuliah Dalam maupun Luar Negeri

Selain itu, doa juga bisa dipanjatkan ketika kita memiliki hajat atau harapan yang sedang diharapkan, dengan memanjatkan doa tersebut diharapkan doa itu akan dikabulkan oleh Allah SWT.

Allah SWT sangat senang kepada hambanya yang sering berdoa, dalam Q.S Al Mu'min ayat 60 berbunyi yang artinya:

“Dan Tuhanmu berfirman:”Berdoalah kepada-Ku, niscaya akan Kuperkenankan bagimu. Sesungguhnya orang-orang yang menyombongkan diri dari menyembah-Ku akan masuk neraka Jahannam dalam keadaan hina dina.”

Dari banyaknya doa yang ada, ternyata islam memiliki 7 doa-doa pendek yang pahalanya justru besar, doa ini bisa diamalkan kapan saja dan bisa dibacakan sesering mungkin.

Baca Juga: Keren, Le Sserafim Cetak Rekor Penjualan Album Debut pada Pekan Pertama Sebanyak 307.450 Kopi

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x