Roket Angkatan Udara Amerika Serikat Jatuh dan Meledak di Daerah Sunyi Mapimí, Meksiko, pada 11 Juli 1970

- 11 Juli 2021, 07:30 WIB
Ilustrasi peluncuran roket.
Ilustrasi peluncuran roket. /Pixabay/WikiImages

BAGIKAN BERITA – Ada banyak hal tak terduga terjadi di dunia dan sekitar manusia.

Rentetan peristiwa-peristiwa penting terjadi mengisi daftar panjang sejarah dan menjadi pelajaran berharga di masa kini dan masa depan.

Ada kabar bahagia, dan ada kabar sedih. Mulai dari kabar di industri hiburan, kenegaraan, hingga bencana alam yang memakan banyak korban.

Baca Juga: Bebas Nonton Dimana Saja, Ini Link Nonton Final Copa America 2021 antara Brasil vs Argentina di Maracana

Tepat di tanggal 11 Juli, peristiwa-peristiwa penting setiap tahunnya terjadi seperti salah satunya jatuhnya sebuah roket Angkatan Udara Amerika Serikat di Daerah Sunyi Mapimí, Meksiko, selanjutnya menimbulkan legenda urban bahwa di daerah tersebut sinyal radio tidak dapat diterima.

Berikut rangkuman peristiwa penting yang terjadi tepat di tanggal 11 Juli yang harus anda ketahui:

1405 - Penjelajah Tiongkok Cheng Ho memulai pelayaran pertamanya ke daerah-daerah di Samudra Hindia atas perintah Kaisar Yongle.

Baca Juga: Masih Berlangsung, Final Copa America 2021: Argentina Vs Brazil, Siapa yang Akan Jadi Juara dan Boyong Piala?

1833 - Yagan, pejuang Aborigin dari suku Noongar yang dicari karena memimpin penyerangan penduduk kulit putih di Australia Barat, dibunuh.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Berbagi Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x