Rahasia Sate Kambing Empuk di Hari Idul Adha, Ikuti Resep Mudah Ini

- 20 Juli 2021, 07:53 WIB
Dijamin Bikin Ketagihan, Intip Resep Bumbu Sate Jelang Idul Adha.
Dijamin Bikin Ketagihan, Intip Resep Bumbu Sate Jelang Idul Adha. /Pexels.com/samer daboul

3. Kemudian tumis bumbu yang sudah dihaluskan tadi seperti irisan bawang merah, bawang putih dan daun jeruk. Lalu tambahkan minyak secukupnya, tumis hingga bumbu benar-benar matang.

Baca Juga: Contoh Naskah Singkat Khutbah Idul Adha 2021 di Rumah Bersama Keluarga Saat di Masa Pandemi, Lengkap

4. Siapkan gula jawa, dan iris sisir untuk selanjutnya masukan kedalam tumisan bumbu tersebut. Tambahkan air secukupnya agar tidak gosong.

5. Setelah matang, masukan minyak samin selagi minyak masih panas. Tiriskan.

6. Lalu, masukan kedalam piring yang telah disediakan untuk selanjutnya lumuri bumbu pada sate kambing. (daging sate kambing dimarinasi terlebih dahulu sebelum dibakar).

7. Siapkan tungku atau alat untuk membakar sate kambing.

Baca Juga: Doa dan Bacaan Takbiran Idul Adha, Arab dan Latin Lengkap dengan Artinya, Versi Pendek dan Panjang

8. Sebelumnya siapkan sate kambing yang sudah ditusuk. Namun, sebaiknya untuk membuat daging empuk, kalian bisa gunakan daun pepaya atau jambu klutuk supaya bau amis dari daging kambing pun hilang.

9. Untuk membuat sambal kecap, siapkan irisan bawang merah, cabai merah.

10. Kemudian, bakar sate sambil dibolak-balik. Lalu sambil dilumuri kecap.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x