Tidak Wajib Jaminan Tambahan, KUR BNI Berikan Pinjaman Modal untuk UMKM hingga Rp50 Juta dan Bunga 3 Persen

- 25 November 2021, 21:35 WIB
Dapatkan bantuan pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta dari KUR BRI untuk pelaku UMKM, begini syaratnya
Dapatkan bantuan pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta dari KUR BRI untuk pelaku UMKM, begini syaratnya /Instagram @bank_indonesia/

BAGIKAN BERITA - Pemerintah hadirkan program KUR (Kredit Usaha Rakyat) yang berikan pinjaman modal kerja dan atau usaha serta investasi yang disalurkan melalui lembaga keuangan.

KUR ditujukan untuk membantu UMKM (Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah) yang terkendala pembiayaan modal terutama karena dampak yang pandemi covid-19.

Program KUR hadir di beberapa lembaga keuangan BUMN (Badan Usaha Milik Negara) mulai dari Bank BNI, Bank Mandiri, dan Bank BRI dengan limit pinjaman hingga Rp100 juta dari awalnya Rp50 juta.

Baca Juga: Cair hingga Rp25 Juta, Dapatkan Modal Usaha KUR Mikro BTPN, Pelaku UMKM Tinggal Sediakan Dokumen Ini

Tidak hanya itu, program KUR juga mendapatkan keringanan bunga 3% berkat subsidi dari pemerintah.

Awalnya suku bunga KUR sebesar 6%, berkat subsidi dari pemerintah, bunga KUR mendapatkan keringanan 3% yang berlaku hingga akhir Desember 2021.

Maka dari itu, segera manfaatkan keringanan bunga 3% tersebut, pemerintah juga harapkan program KUR bisa jadi solusi untuk UMKM kembangkan usahanya.

Melihat keberhasilan KUR, limit pinjaman yang awalnya Rp50 juta kini bertambah dua kali lipat menjadi Rp100 juta.

Hal ini untuk para pengusaha UMKM bisa lebih terpacu memilih KUR sebagai solusi menanggulangi kendala modal usaha.

Baca Juga: Rejeki Malam Ini Bulan November Spesial untuk Perempuan, Bisa Dapat Ban

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x