Kebun Binatang Bandung Targetkan 6000 Pengunjung di Liburan Tahun Baru Islam 1442 Hijriah

- 23 Agustus 2020, 16:30 WIB
Kebun Binatang Bandung
Kebun Binatang Bandung /DOK.Kebun Binatang Bandung/

BAGIKAN  BERITA -Liburan  akhir  pekan  yang berbarengan dengan  tahun baru Islam ini, kebun binatang Bandung mentargetkan pengunjung 6000 lebih.

4 hari libur atau cuti bersama biasanya dimanfaatkan pada warga untuk berkunjung salah satunya adalah kebun binatang Bandung.

"Pengunjung memang nampak meningkat ketimbang hari-hari biasa pada hari Kamis tanggal 20 Agustus yang bertepatan dengan tahun baru Islam pengunjung di kebun binatang Bandung mencapai 1700-an,"ujar Public Relations Manager Kebun  Binatang  Bandung Sulhan  Syafii.

Baca Juga: Cara Merawat Tanaman Monstera Agar Segar dan Cantik Seperti di Kafe Kekinian

Para pengunjung rata-rata berasal dari luar kota Bandung tersebut untuk berekreasi bersama keluarga.

Para pengunjung kebun binatang mereka memang menggunakan masker, untuk menggunakan pelindung yakni masker pengelola masih menggunakan tiket manual.

Harga tiket Kebun Binatang tetap di angka Rp40.000 tidak ada diskon atau kenaikan sama sekali.

Baca Juga: Jadwal Acara Indosiar Hari Ini Minggu 23 Agustus 2020, Saksikan Disaat Aku Hamil Suamiku Mendua

Karena masih masa Pandemi, di dalam pun tidak ada atraksi tambahan kecuali yang sudah ada seperti animal show dan juga berfoto dengan satwa burung.

Itupun burungnya tetap di biarkan bertengger atau nangkring di atas tempatnya sedangkan  fotonya berada di bawah tidak diizinkan untuk memegang burung tersebut.

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah