Kontingen Indonesia menjadi juara ketiga di klasemen akhir SEA Games 2021 Vietnam dan berhasil memenuhi target yang diembankan pemerintah