Petunjuk Lengkap Pengajuan KUR Mandiri 2022, Pinjaman Rp50 Juta Tanpa Jaminan, Siapkan Syarat KTP, KK dan SKU

- 16 Maret 2022, 21:10 WIB
Ilustrasi: KUR Mandiri bisa cair hingga Rp50 juta, inilah penjelasan lengkapnya.
Ilustrasi: KUR Mandiri bisa cair hingga Rp50 juta, inilah penjelasan lengkapnya. /Pixabay.com/

BAGIKAN BERITA – Pemerintah menggenjot penyalurkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) yang disalurkan salah satunya oleh PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.

KUR disalurkan untuk Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang mengalami kesulitan finansial dan tak memiliki jaminan alias agunan lebih.

Dengan KUR Bank Mandiri, masyarakat pelaku UMKM bisa mendapatkan pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta tanpa jaminan tambahan.

Baca Juga: Tidak Perlu Jaminan dan Bunga Rendah untuk Dapat Uang Rp25 Juta dari PNM Mekaar Plus, Khusus Perempuan

Pemerintah juga memberikan keringan pada pelaku UMKM yang mengajukan KUR dengan subsidi bunga 3 persen.

Subsidi bunga ditujukan sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan akses perbankanbagi UMKM.

UMKM bisa mengajukan KUR Mandiri untuk tambahan modal usaha sehingga bisa lebih maju dan berkembang.

Baca Juga: Tidak Ribet Daftar KUR BNI Online Tanpa Antri di Bank, Pengajuan hingga Rp50 Juta Bisa Tanpa Jaminan

Pemerintah menambah plafon KUR pada 2022 menjadi Rp373,17 triliun, jauh lebih besar dari tahun 2021.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: bankmandiri.co.id ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x