Pinjaman UMKM Tanpa Agunan KUR Mandiri 2022 Bisa dengan Syarat Ini, Rp50 Juta Pengajuan dan Bunga Ringan

- 28 Mei 2022, 17:00 WIB
Pengajuan KUR Mandiri bisa diajukan pelaku UMKM hingga Rp50 juta
Pengajuan KUR Mandiri bisa diajukan pelaku UMKM hingga Rp50 juta /Antara/HO-Bank Mandiri/ am/

Komoditas terkait termasuk komoditas perkebunan rakyat, perternakan rakyat, serta perikanan rakyat, industri UMKM, atau komoditas sektor produktif lain yang bisa dikembangkan menjadi KUR Khusus.

Kemudian untuk jangka waktu program KUR Khusus, aturan KMK maksimal 4 tahun dan KI maksimal 5 tahun.

Tahun 2022, pemerintah meningkatkan plafon KUR hingga sebesar Rp373,17 triliun yang akan disalurkan, lebih besar dari tahun 2021 lalu.

Program KUR juga telah banyak membantu memajukan UMKM dengan bantuan pembiayaan sekaligus mempercepat Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN).

Baca Juga: Hidup Indah Tanpa Bunga dan Riba, KUR BSI Kucurkan Modal Usaha Rp10 Juta untuk Mei 2022, Bisa Tanpa Jaminan

Pemerintah juga berikan subsidi yang disalurkan dalam program KUR yaitu keringanan suku bunga KUR sebesar 3 persen lebih ringan.

Dimana suku bunga KUR awalnya 6 persen, nasabah bisa berkesempatan dapat keringanan suku bunga KUR 3 persen yang berlaku hingga Desember 2022.

KUR Mandiri memiliki sejumlah keunggulan mulai dari proses mudah dan cepat, persyaratan kredit yang ringan dan suku bunga juga ringan 6 persen.

Adapun cara pengajuan program pinjaman KUR Mandiri dapat dengan mengikuti sejumlah tahapan berikut.

Baca Juga: Cara Mudah Pengajuan PNM Mekaar Plus hingga Rp25 Juta bagi Perempuan, Ini Syarat Lengkapnya

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah