Cara Terbaru Daftar KUR BRI, Pengajuan September 2022 Pinjaman Modal Usaha Rp50 Juta, Ini Syaratnya

- 8 September 2022, 11:30 WIB
Pinjaman modal usaha Rp50 juta di KUR BRI bebas biaya administrasi provisi
Pinjaman modal usaha Rp50 juta di KUR BRI bebas biaya administrasi provisi /

Adapun daftar dan pengajuan cara terbaru KUR BRI lebih efisien kini bisa dilakukan secara online.

Daftar online KUR BRI pengajuan melalui website resmi kur.bri.co.id lebih efisien tanpa harus datang ke bank terdekat.

Melansir situs resmi kur.bri.co.id, pinjaman KUR BRI juga bebas biaya administrasi dan juga provisi.

Dengan angsuran fleksibel mulai dari 12, 18, dan 24 bulan atau sesuai tabel angsuran plafond pinjaman yang diajukan.

Baca Juga: Tabel Angsuran KUR BRI Bulan September 2022, Cair Rp50 Juta Tanpa Agunan dan Bunga Rendah Hanya 3 Persen

Bank BRI berikan pinjaman KUR Mikro dengan plafond Rp50 juta yang tahun ini bertambah hingga Rp100 juta.

Hal tersebut dilakukan pemerintah dengan harapan pelaku usaha bisa bangkit lebih semangat kembangkan usaha pasca dampak pandemi covid 19.

Adapun suku bunga KUR tahun ini lebih ringan yaitu sebesar 3 persen berkat subsidi yang diberikan pemerintah ke bank penyalur program KUR.

Kemudian selain bisa daftar online di website resmi kur.bri.co.id untuk pengajuan pinjaman KUR BRI.

Baca Juga: Cair Rp50 Juta KUR BSI September 2022 Tanpa Bunga dan Riba, Insya Allah Berkah, Siapkan 5 Syarat Ini

Halaman:

Editor: Reza Gilang P


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah