CATAT! Hasby, Rahm dan Wiranti Tampil di Dangdut Academy 5 Top 18 Grup 5 Malam Ini, Siapakah yang Terbaik?

- 31 Oktober 2022, 19:32 WIB
Profil Hasby, Rahm dan Wiranti Dangdut Academy 5 Indosiar.
Profil Hasby, Rahm dan Wiranti Dangdut Academy 5 Indosiar. /instagram @indosiar

Tujuannya mengikuti DA 5 karena dia mengaku ingin mengasah kemampuan bernyanyinya.

Tak disangka, Rahman mendapatkan perhatian lebih dari masyarakat Indonesia.

Baca Juga: Jalan Berliku Ciro Alves Bersama Persib di Liga 1 2022-2023: Sempat Down Saat Cedera Patah Tulang Bahu

Hal ini lantaran Rahman miliki suara yang bagus ditunjang dengan wajah yang tampan seperti artis Korea.

Saat Audisi, Rahman membawakan lagu "Puja" dan "Bukan Tak Mampu".

Penampilan Rahman di babak audisi membuat para juri yang waktu itu Beniqno, Nassar Sungkar dan Lesti Kejora terpukau.

Pribadi Rahman pun visa dikatakan unik. Selain berprofesi sebagai penyanyi, Rahman juga memiliki bisnis kuliner.

Dia ternyata berjualan bakso aci hasil racikannya sendiri.  Bahkan, saat audisi, Rahman membawakan para juri bakso aci sebagai oleh-oleh untuk para dewan juri.

Nassar mengatakan, bahwa suara Rahman sangat enak didengar dan memiliki nilai jual.

Baca Juga: Tabel Pinjaman dan Angsuran KUR BRI November 2022, Pinjaman Modal hingga Rp100 Juta Tanpa Jaminan Tambahan

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah