SELAMAT, Pemilik E-KTP Bisa Dapat Bantuan Modal Usaha hingga Rp100 Juta dari KUR BNI, Catat Syarat dan Caranya

- 14 Februari 2022, 10:30 WIB
Ilustrasi KTP. Pinjaman modal usaha hingga Rp100 juta bisa didapatkan oleh pelaku UMKM yang telah memiliki E-KTP.
Ilustrasi KTP. Pinjaman modal usaha hingga Rp100 juta bisa didapatkan oleh pelaku UMKM yang telah memiliki E-KTP. /Antara Foto

BAGIKAN BERITA – Berbahagialah bagi para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) pemula yang baru merintis usaha karena bisa mendapatkan bantuan pinjaman modal usaha. 

UUMKM yang telah berjalan minimal 6 bulan, bisa mengajukan Kredit Usaha Rakyat (KUR) ke bank seperti BNI, BRI dan Mandiri. 

Pengusaha muda yang telah memiliki E-KTP, dianjurkan mengajukan KUR untuk tambahan modal usaha agar lebih cepat maju dan berkembang 

Baca Juga: Selamat, UMKM yang Memiliki E-KTP Bisa Dapat Modal dari KUR BNI hingga Rp100 Juta Tanpa Jaminan Tambahan

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk alias BNI sendiri menjadi bank terbesar ketiga yang mendapatkan alokasi KUR dari Pemerintah. 

BNI mendapatkan anggaran KUR sebesar Rp38 triliun untuk disalurkan kepada UMKM. 

KUR Mikro sendiri memiliki limit pinjaman hingga Rp100 juta tanpa perlu ada jaminan tambahan. 

Tentunya, bunga 3 persen masih berlaku untuk debitur hingga Juni 2022. 

Baca Juga: Jangan Panik saat Kekurangan Modal, Pinjman hingga Rp25 Juta Tanpa Jaminan Bisa Didapat dari PNM Mekaar Plus

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: bni.co.id ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x