Tanpa Riba, Modal Usaha hingga Rp50 Juta dari KUR BSI Bisa Didapat dengan Syarat yang Mudah Berikut Ini

- 28 April 2022, 11:40 WIB
Ilustrasi pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta tanpa riba dari KUR BSI, begini syaratnya
Ilustrasi pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta tanpa riba dari KUR BSI, begini syaratnya /Neng Anne Mustika/Bagikanberita.com

BAGIKAN BERITA - Inilah syarat mengajukan KUR BSI hingga Rp50 juta bagi UMKM yang ingin menambah modal usaha.

KUR BSI menjadi peluang besar untuk untuk para UMKM yang ingin meminjam modal usaha tanpa riba karena kucuran dana dari KUR BSI ini berprinsip syariah sehingga membuat anda nyaman untuk meminjamnya.

Dengan begitu, KUR BSI menjadi penyalur Kredit Usaha Rakyat yang sangat cocok dipilih untuk para UMKM Indonesia yang mayoritas beragama islam.

Baca Juga: Simak Syarat dan Cara Pengajuannya, Ada Pinjaman Modal Usaha hingga Rp50 Juta dari KUR BRI

Selain itu, syarat untuk mengajukan pinjaman modal usaha di KUR BSI juga mudah untuk dipenuhi sehingga para nasabahnya tidak akan direpotkan dengan persyaratan yang rumit.

Pinjaman modal usaha dari KUR BSI ini sangat bermanfaat untuk para UMKM, selain bisa mengembangkan usahanya, nominal yang dicairkan pun berprinsip syariah yang aman dari riba sehingga membuat UMKM merasa nyaman meminjam di KUR BSI.

Dengan jumlah plafond yang bisa dipinjam besar dan tanpa riba, maka tak heran bila KUR BSI semakin menjadi pilihan terbaik UMKM di setiap tahunnya.

Baca Juga: Tak Disangka Ada Cara Cepat Daftar KUR BSI 2022 hingga Rp500 Juta Tanpa Bunga, Siapkan Syarat dan Dokumen Ini

Di tahun 2022 ini saja KUR BSI membuktikan porsi pembiayaan terhadap UMKM meningkat di bulan Februari 2022 yaitu mencapai 23,12 persen atau sebesar Rp40 triliun.

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: Antara bankbsi.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah