Cara Cek Daftar Nama Penerima BPNT 2022 Secara Online, Cukup Siapkan KTP

- 24 Mei 2022, 12:08 WIB
Cara cek bansos BPNT 2022 secara online di cekbansos.kemensos.go.id, siapkan KTP
Cara cek bansos BPNT 2022 secara online di cekbansos.kemensos.go.id, siapkan KTP /Instagram @bank_indonesia

BAGIKAN BERITA - Inilah cara cek daftar nama penerima penerima bantuan sosial (bansos) Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)/Kartu Sembako 2022.

Bagi masyarakat yang ingin cek secara online apakah terdaftar atau tidak sebagai penerima bantuan sosial (bansos) Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)/Kartu Sembako 2022 cukup siapkan KTP.

Perlu diketahui untuk bisa cek daftar online penerima bantuan sosial (bansos) Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)/Kartu Sembako 2022 melalui KTP harus masuk situs cekbansos.kemensos.go.id dan telah melakukan pendaftaran Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Baca Juga: Inilah Cara Daftar Online KUR BRI hingga Rp50 Juta, Cukup Klik di Sini

Jika belum masuk dalam DTKS, silakan terlebih dahulu daftar secara langsung (offline) di kantor pemerintah daerah setempat atau secara online melalui Aplikasi Cek Bansos.

Setelah daftar atau masuk dalam DTKS, ikuti langkah-langkah di bawah ini untuk cek daftar nama penerima bansos BPNT 2022.

1. Terlebih dahulu siapkan KTP.

2. Buka browser dan kunjungi situs cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Dapatkan Rp25 Juta untuk Perempuan dari PNM Mekaar Plus untuk Menambah Modal Usaha, Begini Syaratnya

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: depok.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x