Tanpa Perlu Lagi Jaminan, Pinjaman Rp100 Juta di KUR BRI, BNI dan Mandiri Juni 2022 bisa Diajukan Online

- 5 Juni 2022, 11:00 WIB
Ilustrasi pengajuan pinjaman modal usaha secara online KUR BNI, BRI dan Mandiri hingga Rp100 juta
Ilustrasi pengajuan pinjaman modal usaha secara online KUR BNI, BRI dan Mandiri hingga Rp100 juta /Pixabay.com/ VisionPics/

BAGIKAN BERITA – Nasabah yang telah selesai dan lancar mengangsur Kredit Usaha Rakyat (KUR), bisa menambah plafon hingga Rp100 juta. 

Penambahan plafon KUR hingga Rp100 tak perlu lagi menyerahkan agunan alias jaminan ke pihak bank. 

Syaratnya, nasabah atau debitur KUR harus memiliki catatan keuangan uang baik dan tidak bermasalah. 

KUR diberikan kepada para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) untuk meningkatkan kapasitas usahanya. 

Bank yang menyalurkan KUR di anataranya Bank BRI, BNI dan Mandiri. 

Baca Juga: Cara Sederhana Dapatkan Dana Besar KUR Mikro BRI, Ini Syaratnya Plafond hingga Rp50 Juta Bunga 3 Persen

UMKM bisa memanfaatkan KUR untuk membangkitan usaha mereka agar lebih maju dan berkembang.

KUR dianggap solusi terbaik untuk menambah modal usaha karena ada subsisi bunga 3 persen dari pemerintah.

Tahun 2022 ini, anggaran KUR dinaikkan menjadi Rp373,17 triliun dari Rp285 triliun di tahun 2021.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x