Profil Sulis LIDA 2021, Anak Tukang Ojek yang Lolos ke Top 3 Duta Provinsi Nusa Tenggara Barat

- 18 Agustus 2021, 17:13 WIB
Sulis, Duta Provinsi Nusa Tenggara Barat yang masuk Top 3 LIDA 2021.
Sulis, Duta Provinsi Nusa Tenggara Barat yang masuk Top 3 LIDA 2021. /instagram/@sulisty_lida2021

BAGIKAN BERITA – Liga Dangdut Indonesia (LIDA) 2021 semakin panas karena sudah memasuki babak Top 3.

Di babak ini, para peserta semakin ditantang untuk menunjukkan kemampuan bernyanyi dangdut karena selangkah lagi masuk babak Grand Final dan menjadi juara.

Salah satu peserta yang masuk di babak Top 3 adalah Sulis, Duta Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB).

Baca Juga: Inilah 4 Pekerjaan Alternatif yang Menjanjikan Selama PPKM, Salah Satunya Bisa Dikerjakan di Rumah

Sulis merupakan gadis desa yang memiliki teka kuat menjadi penyanyi nasional. Berkat kegigihannya, Sulis kini dikenal luas dan masuk babak Top 3. Dua langkah lagi menjadi juara LIDA 2021.

Sulis memiliki Sulistyawati yang berasal dari Desa Dasan Lekong, Kecamatan Sukamulia, KabupatenLombok Timur, NTB.

Dia lahir dari keluarga sederhana. Ayahnya adalah seorang tukang ojek.

Baca Juga: 7 Data yang Diperlukan dalam Pembukaan Rekening Bank Kolektif untuk Dapatkan BSU Rp1 Juta

Sejak kecil, dia ingin menjadi bintang besar. Kemampuan bakat bernyanyi sudah menonjol sejak dia duduk di bangku SD.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x