LIVE STREAMING Persebaya vs Persija Malam Ini di Indosiar, Akankah Macan Kemayoran Curi 3 Poin

- 5 April 2023, 20:33 WIB
Live streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta
Live streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta /JG/Rizka/YouTube Indosiar

BAGIKAN BERITA-Berikut ini adalah live streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta disiarkan langsung Indosiar Rabu 5 April 2023.

Layanan live streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta ditayangkan Indosiar dan Vidio pada pukul 20:30 WIB.

Layanan live streaming BRI Liga 1 Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta ada di akhir artikel.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta di Indosiar, Siapakah Pemenangnya?

Menghadapi Persebaya Surabaya, Pelatih Persija Jakarta Thomas Doll, berkomentar terkait keberadaan juru taktik Persebaya, Aji Santoso, jelang pertemuannya di Stadion Gelora Joko Samudro, Gresik.

Menurut Thomas Doll, Keberadaan Aji Santoso di Persebaya menarik perhatian Thomas Doll.

Menurutnya, Aji merupakan salah satu pelatih yang sudah cukup lama menangani klub berjulukan Baju Ijo itu.

Seperti diketahui Aji Santoso sudah empat tahun melatih Persebaya.

Baca Juga: Tiga Provinsi KLB Polio, Bio Farma Miliki Kapasitas Produksi Vaksin nOPV2 Lebih dari 500 Juta Dosis per Tahun

Namun apabila dibandingkan dengan klub lain yang sering berganti pelatih, keberadaannya di Persebaya cukup impresif.

Sedangkan Thomas menganggap Aji dan Persebaya adalah hubungan ideal antara seorang pelatih dengan manajemen klub.

“Dengan bertahannya dia sampai akhir musim ini, berarti dia pelatih yang fantastis dan Persebaya percaya dengan pelatihnya. Hubungan antara pelatih dan klub itu berarti sangat bagus,”katanya.

Pelatih asal Jerman tersebut berpendapat pergantian pelatih di era sepak bola modern kerap terjadi karena klub menginginkan hasil yang instan.

Baca Juga: Tiga Provinsi KLB Polio, Bio Farma Miliki Kapasitas Produksi Vaksin nOPV2 Lebih dari 500 Juta Dosis per Tahun

“Di era modern sekarang dan kita bisa melihatnya di Eropa dan beberapa negara lainnya, bahwa banyak klub yang tidak sabar dengan pelatihnya. Hal itu terjadi karena mereka mengharapkan perubahan yang cepat,”katanya.

Banyak klub yang mengganti pelatih seperti mereka mengganti saus untuk sarapan pagi. Hal itu tidak bagus karena beberapa pelatih menginginkan bekerja di sebuah klub dalam waktu yang lama.

" Tentu klub menginginkan hasil yang bagus dan pelatih tahu akan hal itu saat menandatangani kontrak,”ujarnya.

Baca Juga: Cair Lagi, Pinjaman KUR BRI Online 2023 hingga Rp100 Juta Tanpa Jaminan untuk Nambah Modal UMKM, Cek Syaratnya

Thomas senang ada pelatih yang bisa bertahan di satu klub dalam jangka waktu yang cukup lama.

"Dirinya menantikan pertemuan dengan pelatih kelahiran Malang 52 tahun yang lalu itu di laga malam nanti 5 April 2023," katanya.

Dirinya senang dia bisa bertahan sampai saat ini.

"Karena pada musim ini banyak pelatih di Liga 1 diganti pada pertengahan musim. Saya tidak sabar bertemu dengannya dan berharap bisa menampilkan laga yang bagus,"katanya.

Live Streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta KLIK DISINI.

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah