Mohon Maaf, Laki-laki Tidak Bisa Pinjam Modal hingga Rp25 Juta dari PNM Mekaar Plus, Begini Alasannya

- 3 September 2021, 14:16 WIB
Ilustrasi uang modal usaha. PNM Mekaar memberikan kemudahan dan keringanan bagi perempuan.
Ilustrasi uang modal usaha. PNM Mekaar memberikan kemudahan dan keringanan bagi perempuan. /ANTARA/

 

BAGIKAN BERITA – Perempuan yang memiliki usaha namun terbatas modal, jangan khawatir. Pasalnya, ada PT Permodalan Nasional Madani (Persero) atau PNM yang menyalurkan pinjaman modal tanpa jaminan.

Melalui dua produk unggulannya, yakni PNM Mekaar dan PNM Mekaar Plus, perempuan didorong untuk bisa berwirausaha mandiri.

Tentunya, PNM menawarkan skema dengan angsuran ringan, sehingga membuat kaum perempuan lebih mudah menjalankan usahanya.

Baca Juga: Ini Bank Penyalur untuk Dana BSU Tahap 1 dan 2 Cair Sebesar Rp1 Juta bagi Pekerja atau Karyawan

Tidak hanya itu, PNM Mekaar juga diperuntukkan bagi kaum perempuan yang ingin memulai usaha.

Keunggulannya, nasabah yang meminjam dana di PNM Mekaar tidak disyaratkan jaminan, sehingga sangat meringankan.

Selain itu, ada pula bimbingan langsung dari PNM kepada para perempuan agar usahanya berkembang dan terus tumbuh.

Pinjaman yang diberikan oleh PNM bisa mencapai Rp25 Juta. Tentunya, ada beberapa syarat yang harus dipenuhi bagi para perempuan yang ingin mendapatkan pinjaman tanpa jaminan tersebut.

Baca Juga: Menjaga Protokol Kesehatan Covid-19, Begini 5 Tahap Sederhana Membuang Masker Sekali Pakai

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: ANTARA pnm.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x