Segera Daftar KUR BRI dan Dapatkan Bunga 3 Persen dengan Plafond Pinjaman Modal Usaha hingga Rp100 Juta

- 10 November 2021, 16:25 WIB
Ilustrasi dana pinjaman dari KUR BRI dengan plafond Rp100 juta untuk UMKM, begini syaratnya
Ilustrasi dana pinjaman dari KUR BRI dengan plafond Rp100 juta untuk UMKM, begini syaratnya /Pixabay.com/

BAGIKAN BERITA - KUR BRI memiliki bunga lebih ringan 3% dengan limit plafond mencapai Rp100 juta.

Daftar KUR BRI juga lebih praktis karena dilakukan secara online dan real time proses daftarnya tanpa harus antri di bank cabang.

Simak cara daftar KUR BRI serta syarat dan ketentuan hingga dokumen penting yang perlu dipersiapkan mulai dari KTP dan lainnya.

Baca Juga: Cair hingga Rp50 Juta, Dapatkan Modal Usaha dari KUR Mikro Mandiri untuk UMKM, Begini Syarat Mudahnya

KUR (Kredit Usaha Rakyat) sendiri adalah program program prioritas dari pemerintah dalam berikan dukungan untuk UMKM (Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah) melalui pemberian kredit pembiayaan modal usaha.

Program KUR terdapat di beberapa bank yang berada dibawah BUMN (Badan Usaha Milik Negara) dan bank BRI adalah salah satunya.

Berdasarkan data dari Kementerian Koperasai dan Usaha Kecil dan Menengah (KemenkopUKM), pada bulan Maret 2021 tercatat jumlah UMKM mencapai 64,2 juta dengan kontribusi pada Produk Domestik Bruto sebesar 61,07 persen atau juga senilai Rp 8.573,89 triliun.

Baca Juga: Butuh Pinjaman Modal Usaha Tanpa Riba? KUR BSI Jadi Solusinya, Limit Plafond hingga Rp50 Juta dengan Angsuran

UMKM juga dinilai mampu memajukan perkembangan ekonomi di Indonesia, tetapi selama pandemi Covid-19 melanda, kemampuan permodalan untuk UMKM alami kendala.

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah