Tanpa Riba dan Tidak Ribet, Begini Cara Daftar KUR BSI untuk Ajukan Pinjaman Modal UMKM hingga Rp50 Juta

- 24 November 2021, 15:35 WIB
Dapatkan bantuan pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta dari KUR BSI untuk UMKM tanpa riba
Dapatkan bantuan pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta dari KUR BSI untuk UMKM tanpa riba /Pixabay.com/

Bank BSI jadi salah satu lembaga keuangan BUMN (Badan Usaha Milik Negara) yang menyalurkan program KUR.

KUR BSI berikan fasilitas kredit atau pinjaman modal usaha dengan plafond mulai dari diatas Rp10 juta sampai dengan plafond Rp50 juta.

Baca Juga: Ingin Bebas Riba? Ikuti Cara Ini, KUR BSI Bisa Cair hingga Rp50 Juta Tanpa Biaya Administrasi, Siapkan E-KTP

Keunggulan KUR BSI diantaranya sebagai berikut:

1. Sesuai prinsip syariah dan tanpa riba

2. Prosesnya mudah dan cepat

3. Berbagai skema sesuai kebutuhan produktif nasabah

4. Pendaftaran bebas biaya provinsi dan administrasi

5. Limit plafond mulai dari diatas Rp10 juta sampai Rp50 juta

Baca Juga: Anti Riba dan Angsuran Ringan, Segera Datang ke KUR BSI, Dapat Pinjaman hingga Rp50 Juta, Ini Caranya

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: Berbagai Sumber Bank BSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x