Simak 5 Jenis KUR Mandiri yang Cocok untuk Usaha Anda, Dapatkan Bantuan Modal Usaha hingga Rp500 Juta

- 13 Desember 2021, 22:24 WIB
5 jenis KUR Mandiri berikut ini bisa dipilih untuk menciptakan usaha yang lebih maju
5 jenis KUR Mandiri berikut ini bisa dipilih untuk menciptakan usaha yang lebih maju /Pixabay. Com/

Keunggulan yang akan didapatkan tersebut diantaranya:

1. Proses mudah dan cepat

2. Persyaratan kredit yang ringan

3. Agunan adalah berupa berupa objek yang dibiayai

4. Suku bunga 6% efektif per tahun

Itulah jenis-jenis KUR Mandiri yang bisa anda pilih dan anda ajukan sebagai bantuan pinjaman modal usaha anda.

Dengan dana yang bisa cair mulai dari Rp10 juta hingga Rp500 juta ini tentu sangat membantu para UMKM di tengah situasi pandemi seperti saat ini.

Untuk info lebih lebih lanjut, anda bisa langsung mendatangi kantor cabang Bank Mandiri terdekat atau melalui call center Mandiri 1400.***

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah