KUR BRI 2022 Siap Membantu Memajukan UMKM, Simak Cara Daftar di Rumah Pengajuan Pinjaman hingga Rp50 Juta

- 1 Februari 2022, 18:45 WIB
Ilustrasi. Pengajuan mudah pinjaman KUR BRI Mikro limit Rp50 juta dan bunga ringan.
Ilustrasi. Pengajuan mudah pinjaman KUR BRI Mikro limit Rp50 juta dan bunga ringan. /Pixabay.com/

4. Tidak sedang dalam menerima program kredit perbankan kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan Kartu Kredit

5. Persyaratan administrasi terdiri dari data Identitas berupa KTP, Kartu Keluarga (KK), dan surat ijin usaha (dapat berupa surat keterangan yang diterbitkan oleh pihak dari e-commerce atau ride hailing)

Baca Juga: Siap-siap Dapat Kucuran Modal Usaha hingga Rp10 Juta Tanpa Riba dari BSI KUR Super Mikro, Ini Syaratnya

Kebijakan baru pemerintah juga dengan menaikkan limit pinjaman KUR Mikro yang awalnya Rp50 juta menjadi Rp100 juta.

Hal tersebut dilakukan melihat dari perkembangan KUR dan UMKM yang dinilai bisa membantu juga memajukan perbaikan ekonomi nasional karena dampak pandemi covid-19.

Kemudian dengan memanfaatkan teknologi dan menerapkan protokol selama pandemi covid-19 masih berlangsung.

Bank BRI memiliki situs resmi khusus untuk daftar dan ajukan pinjaman KUR BRI, berikut cara daftarnya.

1. Kunjungi situs resmi www.kur.bri.co.id

2. Pilih menu Ajukan Pinjaman program KUR

3. Kemudian Login dengan memasukkan email dan kata sandi jika telah memiliki akun, atau pilih menu "Daftar" jika belum memiliki akun

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: kur.ekon.go.id ANTARA kur.bri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah