Bukan Main, UMKM Bisa Dapatkan Modal Usaha Cair hingga Rp10 Juta, Begini Cara Mudahnya

- 11 Februari 2022, 10:33 WIB
Ilustrasi pinjaman modal usaha hingga Rp10 juta dari KUR BSI
Ilustrasi pinjaman modal usaha hingga Rp10 juta dari KUR BSI /Instagram @bank_indonesia/

BAGIKAN BERITA - Mau dapat modal usaha? Ajukan saja di BSI KUR Super Mikro.

Kepada masyarakat silahkan ajukan pinjaman modal usaha BSI KUR Super Mikro, yang dimana plafonya itu hingga Rp10 juta.

Tentunya, dana modal usaha BSI KUR Super Mikro dapat bermanfaat bagi pelaku UMKM yang ingin melakukan pengembangan bisnisnya.

Baca Juga: Tak Perlu Punya Agunan, Pinjaman Modal hingga Rp5 Juta Bisa Diperoleh UMKM dari PNM Mekaar, Cukup Syarat Ini

Syarat agar bisa ajukan modal usaha di BSI KUR Super Mikro, anda perlu menyiapkan beberapa berkas penting.

Lalu apa saja dokumen yang harus ada itu?

Pertama, anda mesti persiapkan foto copyan KTP nasabah bersama istri.

Kedua, siapkan foto copy Kartu Keluarga atau Akta Nikah.

Baca Juga: Jangan Panik saat Kekurangan Modal, Pinjman hingga Rp25 Juta Tanpa Jaminan Bisa Didapat dari PNM Mekaar Plus

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: Bank BSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah