Pengajuan Rp10 Juta di KUR BRI Tanpa Perlu Jaminan, Daftar Mudah dan Cepat dengan Cara serta Syarat Ini

- 27 Maret 2022, 10:00 WIB
Rp10 juta modal usaha dari KUR BRI Super Mikro tanpa syarat jaminan untuk UMKM di tanah air.
Rp10 juta modal usaha dari KUR BRI Super Mikro tanpa syarat jaminan untuk UMKM di tanah air. /Pixabay.com/

BAGIKAN BERITA - Pengajuan pinjaman Rp10 juta dari program Kredit Usaha Rakyat (KUR) yang ada di bank BRI tidak perlu pakai jaminan untuk daftar.

Para pelaku usaha hingga alumni Kartu Prakerja yang miliki usaha bisa akses pinjaman KUR BRI Super Mikro dengan plafon atau limit Rp10 juta.

Simak cara mudah daftar KUR BRI Super Mikro hingga plafon Rp10 juta dan syarat utama untuk pengajuan pinjaman.

Baca Juga: Tata Cara Dapatkan Modal Usaha KUR Mikro BRI untuk UMKM yang Butuh Tambahan Duit, Cair hingga Rp50 Juta

Dengan Rp10 juta tersebut bisa digunakan oleh pelaku UMKM (Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah) untuk modal usaha.

Program KUR seperti yang diketahui adalah program pembiayaan yang untuk membantu usaha UMKM dalam perihal terkait pembiayaan.

KUR dihadirkan pemerintah dan disalurkan ke lembaga keuangan milik negara seperto Mandiri, BRI, BNI, dan BTN.

Baca Juga: Jadwal Lengkap Perjalanan Tiket Kereta Api untuk Mudik Lebaran 2022, Berikut Tanggal dan Cara Pembeliannya

Selain itu juga KUR dinilai memudahkan dan sudah banyak membantu pembiayaan UMKM untuk kembangkan usahanya.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: ANTARA promo.bri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x