Cukup Login di HP dan Ikuti Tata Caranya, KUR BNI Siap Cairkan Modal Usaha hingga Rp50 Juta

- 10 Mei 2022, 10:00 WIB
Ilustrasi uang: Cukup login di HP dan ikuti tata caranya, kini KUR BNI bisa cairkan modal usaha hingga Rp50 juta dengan mudah.
Ilustrasi uang: Cukup login di HP dan ikuti tata caranya, kini KUR BNI bisa cairkan modal usaha hingga Rp50 juta dengan mudah. /Neng Anne Mustika


BAGIKAN BERITA – Siapkan HP anda, kini mengajukan KUR BNI cukup login di HP maka modal usaha hingga Rp50 juta bisa didapatkan.

KUR BNI membuka kesempatan untuk UMKM agar lebih maju lagi dalam menjalankan usahanya, kini dengan cara yang mudah UMKM bisa mendapat pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta.

Cara pengajuan KUR BNI yang mudah ini tentu harus dimanfaatkan sebaik mungkin oleh UMKM, cukup login melalui HP maka pinjaman modal usaha tersebut bisa anda dapatkan.

Baca Juga: Penjelasan Terlengkap Cara Pengajuan KUR ke Bank BRI, BNI dan Mandiri, Cukup Siapkan Syarat Seperti Ini

Tahun ini Bank BNI menyiapkan dana mencapai Rp38 triliun khusus untuk penyaluran Kredit Usaha Rakyat yang ditujukan membantu modal usaha UMKM.

Dari dana Rp38 triliun tersebut, para UMKM yang mengajukan KUR BNI bisa mendapat pinjaman modal usaha hingga Rp50 juta.

Kini tanpa perlu pergi ke bank anda sudah bisa mengajukan KUR BNI yang bisa cairkan modal usaha hingga Rp50 juta.

Namun sebelum mengajukan KUR BNI, anda harus mengetahui terlebih dahulu syarat apa saja yang diperlukan untuk mengajukan KUR BNI.

Baca Juga: UMKM Bisa Dapatkan Modal Usaha KUR BNI Mikro Plafond hingga Rp50 Juta Bunga 3 Persen, Begini Caranya

Berikut syarat yang diperlukan jika ingin mengajukan KUR BNI:

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: eform.bni.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x