Modal KTP Bisa Ajukan KUR BRI hingga Rp50 Juta? Simak Persyaratan Lengkapnya

- 11 September 2022, 13:00 WIB
Simak cara dan syarat pengajuan KUR BRI hingga cair Rp50 juta
Simak cara dan syarat pengajuan KUR BRI hingga cair Rp50 juta /Instagram @bank_indonesia/

BAGIKAN BERITA - Apa saja syaratnya daftar KUR BRI hingga Rp50 juta?

Pelaku UMKM bisa mengajukan KUR BRI hingga Rp50 juta dengan persyaratan mudah.

Dengan melengkapi dokumen dan persyaratan yang diperlukan, pelaku UMKM bisa mengajukan KUR BRI untuk menambah modal usaha.

Baca Juga: Bagaimana Cara dan Syarat Mengajukan KUR BRI? Bisa Cair hingga Rp50 Juta untuk Tambah Modal Usaha

Selain itu, calon nasabah juga akan mendapatkan kemudahan pengajuan KUR BRI dengan pendaftaran online.

Untuk pendaftaran online KUR BRI, pelaku UMKM bisa mengakses kur.bri.co.id.

Berikut ini adalah persyaratan lengkap pengajuan KUR BRI 2022:

Baca Juga: Proses Cepat dan Langsung Cair, Inilah Cara dan Syarat Pengajuan Pinjaman BCA Tanpa Agunan

1. Individu (perorangan)

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x