Enam Hari Lagi Bantuan Kuota Data Internet Akan Cair Mulai September Ini, 4 Golongan Dipastikan Dapat

- 5 September 2021, 18:29 WIB
Bantuan kuota internet akan kembali diberikan pada 4 golongan ini pada bulan September 2021
Bantuan kuota internet akan kembali diberikan pada 4 golongan ini pada bulan September 2021 /Pixabay.com/

BAGIKAN BERITA - Enam hari lagi bantuan kuota data internet akan dibagikan mulai pada tanggal 11-15 September 2021 untuk mahasiswa, Paud, pendidikan dasar/ menengah dan lainnya.

Lebih tepatnya, bantuan kuota data internet akan disalurkan pada tanggal 11-15 September, 11-15 Oktober dan 11-15 November 2021 juga berlaku selama 30 hari sejak diterima.

Bagi kepala satuan pendidikan, diminta segera mutakhirkan data dan nomor ponsel siswa, mahasiswa, guru dan dosen pada sistem data pokok pendidikan dan pangkalan data pendidkan tinggi.

Baca Juga: Bantuan Kuota Data Internet Akan Cair Mulai 14 hingga 15 September 2021, Paud, Dasar, Menengah Pasti Dapat

Selanjutnya, mengunggah SPTJM pada verpalponsel.data.kemendikbud.go.id (untuk jenjang PAUD  Dikdasmen) dan kuotadikti.kemdikbud.go.id (untuk jenjang pendidikan tinggi) paling lambatnya sampai 31 Agustus 2021 yang lalu.

Untuk selengkapnya mari simak informasi lengkapnya di bawah ini:

- Pendidikan anak usia dini (PAUD 7 GB/bulan)

- Pendidikan dasar/menengah (10 GB/bulan)

- Pendidikan dasar PAUD dikdasmen (12 GB/bulan)

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: Twitter @Kemdikbud_RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x