Gagal di LIDA 2021, Inilah Profil Rindi Gorontalo yang Kembali Ikut Dangdut Academy 5 dan Lolos Final Audition

- 10 Agustus 2022, 21:41 WIB
Rindi asal Gorontalo lolos Final Audition Dangdut Academy 5 Indosiar dan maju ke babak 40 besar.
Rindi asal Gorontalo lolos Final Audition Dangdut Academy 5 Indosiar dan maju ke babak 40 besar. /Tangkap layar vidio.com

Baca Juga: Rindi Berhasil Lolos ke 40 Besar Dangdut Academy 5 Indosiar, Nyanyi Lagu Cinta Bukanlah Kapal Penuh Penjiwaan

Juri D'Academy 5 Indosiar, Dewi Perssik awalnya ragu kepada Rindi bisa masuk ke babak Final Audition. 

Dewi menilai, Rindi susah konsentrasi sehingga dia membuat kesalahan lupa lirik yang membuat tersenggol di LIDA 2021.

Akan tetapi, Nassar meyakinkan bahwa Rindi memiliki potensi dan bakat yang bagus. 

Akhirnya, Dewi Perssik memberikan Golden Ticket kepada Rindi dan berpesan agar menjaga amanah yang dia berikan. 

Baca Juga: PRIIIT! Kick Off Timnas Indonesia VS Myanmar di Semifinal Piala AFF U-16 2022, Inilah Link Live Streamingnya

Untuk diketahui, D’Academy 5 Indosiar saat ini sudah memasuki babak final audisi.

Sebanyak 93 peserta sudah berhasil masuk babak Final Audisi mengalahkan 200 peserta audisi Juri DA dan ribuan pendaftar.

Pada Final Audisi Dangdut Academy 5, 93 peserta akan bernyanyi live di studio 5 Indosiar dan dipilih kembali menjadi 40 peserta.

Direktur Program dan Produksi SCTV dan Indosiar Harsiwi Achmad mengatakan, dari 40 peserta yang lolos Final Audisi akan dipilih kembali dalam konser 50:50.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah