Catat, Inilah Jadwal Ganjil Genap , One Way dan Contraflow Arus Balik Lebaran Tahun 2022 di Jalan Tol Cipali

- 4 Mei 2022, 14:05 WIB
Jadwal ganjil genap dan one way saat arus balik mudik di jalan tol Cipali
Jadwal ganjil genap dan one way saat arus balik mudik di jalan tol Cipali /ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah.

"Kami mengambil langkah intervensi, dibutuhkan manajemen kapasitas jalan paling sederhana akan menambah satu lajur di contra flow. Jika masih kurang, akan one way dari Jakarta menuju arah timur (Jawa Tengah),” kata Firman dalam keterangan tertulis di Jakarta, Kamis.

Baca Juga: Harga HP Oppo Terbaru Bulan Mei Tahun 2022, Lengkap dengan Spesifikasinya, Harga Mulai Rp1 Jutaan

Pada pelaksanaan arus balik mudik akan diterapkan kebijakan one way dan ganjil genap secara bersamaan," ujar Firman.

Lebih lanjut Firman menghimbau masyarakat untuk melihat lagi plat kendaraan yang digunakan untuk mudik sesuai dengan tanggal


Tidak hanya itu, Firman juga menandatangani Surat Keputusan Bersama (SKB) bersama Dirjen Perhubungan Darat dan Dirjen Bina Marga. Menurut Firman, keputusan kebijakan tersebut diambil sesuai hasil perhitungan para ahli di bidang jalan.

Baca Juga: Syarat dan Cara Pengajuan KUR BRI tAHUN 2022 Cair Rp50 Juta, Tanpa Agunan dan Bunga Hanya 3 Persen

"Karena hasil perhitungannya, jika kondisi normal jalan harus menerima arus lalu lintas sekitar 200 ribu kendaraan maka tidak bergerak. Sehingga kita terapkan kebijakan ini," ucapnya.

Berikut rute pengalihan arus balik one way sebagai berikut:

1. Jumat 6 Mei 2022 pukul 14.00 WIB - 24.00 WIB mulai dari KM 414 (Gerbang Tol Kalikangkung) sampai dengan KM 47 (Tol Jakarta - Cikampek).

2. Sabtu 7 Mei 2022 pukul 07.00 WIB - 24.00 WIB mulai dari KM 414 (Gerbang Tol Kalikangkung) sampai dengan KM 3 + 500 (Gerbang Tol Halim)

Halaman:

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah