Jadwal RCTI Kamis 28 September 2023: Asian Games 2022 Indonesia vs Uzbekistan, Cinta Tanpa Karena

- 28 September 2023, 12:30 WIB
Pesepak bola Timnas U-24 Indonesia berpose sebelum melawan Kirgistan dalam pertandingan kualifikasi Grup F Asian Games 2022 di Zhejiang Normal University East Stadium, Hangzhou, China, Selasa (19/9/2023). ANTARA FOTO/HO-NOC Indonesia/Naif Al’As/mrh/YU (ANTARA FOTO/NOC Indonesia)
Pesepak bola Timnas U-24 Indonesia berpose sebelum melawan Kirgistan dalam pertandingan kualifikasi Grup F Asian Games 2022 di Zhejiang Normal University East Stadium, Hangzhou, China, Selasa (19/9/2023). ANTARA FOTO/HO-NOC Indonesia/Naif Al’As/mrh/YU (ANTARA FOTO/NOC Indonesia) /

BAGIKAN BERITA – Berikut jadwal siaran RCTI yang akan menghadirkan deretan program menarik untuk menemani para pemirsa pada Kamis 28 September 2023.

RCTI menjadi televisi yang banyak diminati oleh masyarakat Indonesia karena menghadirkan beragam tayangan menarik setiap harinya.

Hari ini, RCTI akan menayangkan Asian Games 2022 Indonesia vs Uzbekistan babak 16 Besar Asian Games 2023 lawan Uzbekistan di Shangcheng Sports Centre Stadium, kick off mulai pukul 15.30 WIB.

Performa Indonesia tidak cukup bagus jelang babak 16 Besar. Sebab, setelah menang pada laga pertama Grup F, Indonesia menelan dua kekalahan beruntun. Bukan hanya kalah, Indonesia juga gagal bikin gol.

Baca Juga: Link Live Streaming Timnas U-24 Indonesia Vs Uzbekistan Babak 16 Besar Asian Games 2023, Silahkan Klik di Sini

Untuk selengkapnya, berikut jadwal acara RCTI Kamis 28 September 2023:

01.15 Preman Pensiun S2

02.30 Hotel Transylvania 3: Vacation

03.00 Kultum

04.00 Seputar Inews Pagi

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah