Ternyata Dani Alves Satu Sel dengan Coutinho di Penjara Barcelona

29 Januari 2023, 14:29 WIB
Eks bek Barcelona dan pemain timnas Brasil Dani Alves. /REUTERS/ANNEGRET HILSE/REUTERS

BAGIKAN BERITA - Ternyata mantan pemain nasional Brasil Dani Alves satu sel dengan Coutinho di Penjara Brians 2 Barcelona.

Dani Alves harus mendekam di Penjara Brians 2 Barcelona karena telah melakukan tindakan asusila terhadap wanita di salah satu klub malam di Barcelona, Spanyol.

Dani Alves satu sel dipenjara bersama seorang narapidana yang namanya sama dengan mantan bintang Liverpool dan Timnas Brasil Coutinho.

Baca Juga: SELAMAT! Jonatan Christie Lolos ke Final Daihatsu Indonesia Masters 2023 usai Kalahkan Wakil China

Namun Coutinho yang dimaksud adalah mantan bodyguardnya yang kini menjadi narapidana dan tidak ada kaitannya dengan pemain sepakbola.

Seperti diketahui, Dani Alves telah ditangkap polisi pada Jumat 20 Januari 2023 atas laporan seorang perempuan yang telah dilecehkannya pada akhir Desember 2022 lalu.

Seperti di lansir Antara dari AFP, pemain yang memperkuat Timnas Brasil di Piala Dunia Qatar , 2022 ini, membatantahnya dan memberikan klarifikasi kepada pihak kepolisian.

Baca Juga: Klasemen Sementara BRI Liga 1: Persib Bandung di Puncak, Intip Posisi Persija, PSM Makassar dan Arema FC

"Saya menari dan bersenang-senang tanpa mengganggu ruang siapapun, katanya."Saya tidak tahu siapa wanita ini...Bagaimana saya bisa melakukan itu pada seorang wanita? Tidak demi Tuhan.

Sementara itu, surat kabar ABC mengatakan Alves diduga memasukan tangannya ke dalam celana seoang wanita tanpa persetujuannya saat dia berdansa dengan teman-temannya dan kemudian mengikutinya ke toilet.

Merasa delecehkan, wanita tersebut akhirnya melaporkan Alves kepada pihak kepolisian dan pada Jumat 20 Januari 2023 eks pemain Barcelona itu ditangkap polisi.

Baca Juga: SELAMAT! Persib Bandung ke Puncak Klasemen Liga 1 usai Taklukkan Borneo FC, Seluruh Bobotoh Full Senyum

Akibat ditangkap polisi, karier sepakbola Dani Alves hancur, dan pada saat ini Meksiko Puma klubnya di Meksiko telah memecat dirinya.

"Puma telah membuat keputusan untuk memutus kontrak sang pemain karena kasus itu," ujar Presiden klub Leopoldo Silva.***

Editor: Ali Bakti

Sumber: ANTARA

Tags

Terkini

Terpopuler