Catat Jenis-jenisnya, 5 KUR Mandiri Ini Bisa UMKM Ajukan untuk Mendapat Modal Usaha hingga Rp500 Juta

- 26 Mei 2022, 13:00 WIB
Ilustrasi pengajuan pinjaman modal usaha hingga Rp500 juta dari KUR Mandiri untuk UMKM
Ilustrasi pengajuan pinjaman modal usaha hingga Rp500 juta dari KUR Mandiri untuk UMKM /Pixabay.com/

BAGIKAN BERITA - Ayo catat 5 jenis KUR Mandiri berikut ini karena ada peluang besar untuk UMKM mendapatkan modal usaha hingga Rp500 juta.

KUR Mandiri bisa menjadi solusi untuk permodalan usaha anda, dengan menyimak artikel ini maka modal usaha mulai dari Rp10 juta hingga Rp500 juta bisa berkesempatan untuk anda dapatkan.

KUR Mandiri juga bisa anda pilih untuk membantu usaha anda semakin berkembangkan lagi, dengan pinjaman hingga Rp500 juta tentu sangat bermanfaat untuk kebutuhan usaha anda.

Baca Juga: Link Pengajuan KUR BNI, Klik dan Ikuti Tata Caranya untuk Mendapatkan Modal Usaha hingga Rp50 Juta

Selain itu, KUR Mandiri sendiri memiliki tujuan untuk meningkatkan kapasitas daya saing UMKM produktif, mendorong kebutuhan ekonomi dan penyerapan tenaga kerja, serta menanggulangi kemiskinan.

Dengan tujuan yang dimiliki KUR Mandiri tersebut tentunya sangat membantu UMKM mengatasi masalah yang selama ini tengah dihadapi.

Di artikel ini juga anda akan mengetahui syarat dan ketentuan yang dibutuhkan agar berhasil mendapatkan modal usaha hingga Rp500 juta dari KUR Mandiri.

Baca Juga: Mengenal Software Akuntansi, Fungsinya dan Tips Memilihnya

Dengan memenuhi ketentuan dan persyaratannya, maka modal usaha hingga Rp500 juta bisa anda dapatkan untuk tambahan modal usaha.

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: bankmandiri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah