Inilah 11 Kota yang Uji Coba Pembelian Pertalite dan Solar Pakai MyPertamina per 1 Juli, Daftar dari Sekarang!

- 29 Juni 2022, 14:30 WIB
MyPertamina jadi syarat beli BBM subsidi Pertalite dan solar mulai kapan, di daerah mana saja, dan cara daftar online.
MyPertamina jadi syarat beli BBM subsidi Pertalite dan solar mulai kapan, di daerah mana saja, dan cara daftar online. /Makna Zaezar/ANTARA FOTO

- Buka situs subsiditepat.mypertamina.id

- Centang informasi memahami persyaratan

- Klik daftar sekarang

- Ikuti instruksi dalam laman tersebut

- Tunggu pencocokan data maksimal tujuh hari kerja di alamat email yang telah didaftarkan, atau cek status pendaftaran di laman secara berkala 

Baca Juga: Bebe Rexha dan ITZY Bakal Kolaborasi di Lagu Break My Heart Myself, Kapan Tanggal Rilisnya?

- Apabila sudah terkonfirmasi, unduh (download) kode QR dan simpan untuk bertransaksi di SPBU Pertamina

Nantinya pengguna yang sudah berhasil melakukan pendaftaran kendaraan dan identitasnya akan mendapat notifikasi melalui email yang didaftarkan.

Setelah itu, pengguna akan mendapatkan QR code khusus untuk melakukan pembelian Pertalite dan Solar.***

DISCLAIMER : Artikel ini sebelumnya telah tayang di PIKIRAN RAKYAT berjudul "Daftar Dokumen yang Harus Disiapkan Sebelum Melakukan Pendaftaran di Website MyPertamina"

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah