Disalurkan Juni Ini, Ada 3 Bansos Program Kementerian Sosial, Cek Syarat dan Ketentuannya Berikut Ini

- 1 Juni 2021, 13:31 WIB
ilustrasi pencairan bansos Kemensos 2021.
ilustrasi pencairan bansos Kemensos 2021. /Instagram @pidjar.ig

2. Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) dengan menggunakan kartu sembako yang dimiliki calon penerima sejak awal

3. Program Keluarga Harapan (PKH)

Berikut cara mengecek penerima Bansos bulan Juni 2021:

1. Buka website resmi dengan klik https://cekbansos.kemensos.go.id/

Baca Juga: Ini Pesan Puan Maharani dalam Memaknai Hari Lahir Pancasila

2. Masukkan nama provinsi calon penerima, juga nama kabupaten, kecamatan, desa/kelurahan

3. Masukkan identitas seperti nama asli sesuai KK dan KTP

4. Masukkan kode huruf yang tertera pada kotak kode

5. Lalu klik tombol ‘Cari Data’

Bantuan ketiga Bansos seperti BST, BPNT, dan PKH masing-masing memiliki nominal berbeda.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Galamedianews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x