Presiden Jokowi: Tanaman Porang Akan Jadi Komoditas Ekspor Andalan, Apa Manfaat Tanaman Porang?

- 21 Agustus 2021, 12:30 WIB
Presiden Jokowi membahas tanaman porang yang berpotensi jadi komoditas ekspor andalan, jenis umbi-umbian dengan berbagai manfaat kesehatan.
Presiden Jokowi membahas tanaman porang yang berpotensi jadi komoditas ekspor andalan, jenis umbi-umbian dengan berbagai manfaat kesehatan. /instagram/@jokowi

BAGIKAN BERITA – Beberapa hari lalu Presiden Joko Widodo (Jokowi) melalui unggahan Instagramnya menyampaikan bahwa tanaman porang akan menjadi komoditas ekspor andalan.

Mengapa demikian? Jokowi berpendapat tanaman porang merupakan komoditas baru yang dapat memberikan nilai tambah yang baik tidak hanya bagi perusahaan pengolahan porang tetapi juga kepada para petani tanaman porang.

Selain itu Jokowi juga berharap tanaman porang dapat diekspor tidak dalam bentuk mentah dan setengah jadi, melainkan sudah dalam bentuk beras porang yang tentunya penuh manfaat baik.

Baca Juga: 6 Langkah Mudah Cara Mendaftarkan Diri ke DTKS Kemensos untuk Dapatkan Bansos PKH, BST dan BPNT, Siapkan KTP

Tanaman porang adalah tanaman yang tergolong dalam jenis umbi-umbian yang memiliki nama latin Amorphophallus muelleri yang dapat tumbuh hingga ketinggian 1,5 meter.

Beberapa daerah di Indonesia mengenal tanaman porang dengan nama iles-iles, iles kuning, acung, atau acoan.

Selain berguna menjadi bahan baku berbagai macam, tanaman porang juga mempunyai manfaat bagi kesehatan.

Baca Juga: Live Streaming Liga Inggris, Prediksi pertandingan dan Susunan Pemain Liverpool Vs Burnley, Cukup Klik Disini

Berikut beberapa manfaat tanaman porang yang dirangkum Bagikan Berita dari Portal Maluku dan Pikiran Rakyat Cirebon.

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Pikiran Rakyat Cirebon Portal Maluku


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x