Jangan Tinggalkan Sholat Subuh Berjemaah, Pahalanya Sama dengan Ibadah Haji Atau Umrah, Ini Penjelasannya

- 4 Oktober 2021, 23:38 WIB
Ilustrasi, sholat  subuh berjemaah pahalanya sama dengan Ibadah  haji atau umroh
Ilustrasi, sholat subuh berjemaah pahalanya sama dengan Ibadah haji atau umroh /Freepik/

BAGIKAN BERITA -Sholat subuh adalah ibadah sholat yang wajib dilakukan setiap muslim yang beriman kepada Allah SWT yang dikerjakan saat fajar (subuh) menjelang matahari terbit dan termasuk salah satu amalan yang paling besar jika dilakukan secara berjemaah, bahkan disebutkan di sebuah hadits pahala sama dengan haji atau umroh.

Selain itu, banyak lagi pahala yang didapat, jika kita mengerjakan sholat subuh berjemaah, berikut ulasannya.

Perjuangan untuk melakukan sholat subuh berjemaah sangat berat sekali, jika kita tidak membiasakannya.

Baca Juga: Aung San Suu Kyi Sakit, Akibat Banyak Hadiri Sidang di Berbagai Kasus yang Dituduhkan Junta Militer Myanmar

Namun walaupun berat untuk melaksanakannya, sholat subuh berjamaah mempunyai banyak keutamaan yang luar biasa bagi ibadah kita.

Sholat subuh berjemaah kadang terabaikan karena beberapa orang tidak disiplin untuk bangun pagi dan melakukannya. Padahal, sholat subuh telah menjadi kewajiban bagi setiap umat Muslim untuk melaksanakannya.

Sholat subuh juga adalah satu-satunya sholat wajib yang disebut teksnya dalam Alquran,

Baca Juga: Gagal Dapat Banpres BPUM Jangan Sedih, Masih Bisa Dapat hingga Rp25 Juta dari PNM Mekaar Plus Khusus Perempuan

“ Dirikanlah sholat dari sesudah matahari tergelincir sampai gelap malam dan (dirikanlah pula sholat) subuh. Sesungguhnya sholat shubuh itu disaksikan (oleh malaikat).” (Qs. Al-Isra’: 78).
Maka dari itu, mulai dari sekarang, bagi kita umat muslim harus menjalankan dan mengetahui sebenarnya apa saja keutamaan melakukan sholat subuh.

Untuk mengetahui secara rinci bagaimana keutamaans Sholat subuh berjemaah, maka ikutilah paparan berikut ini yang telah dirangkum redaksi Bagian Berita dari berbagai sumber.

Halaman:

Editor: Ali Bakti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x