Gempa Bumi Kembali Terjadi di Kepulauan Mentawai dengan Kekuatan 5,1 Skala Richter

- 12 Mei 2021, 12:24 WIB
Gempa Bumi di kepulauan mentawai
Gempa Bumi di kepulauan mentawai /pixabay/Tumisu

BAGIKAN BERITA - Badan Meterologi Klimatologi Geofisika (BMKG) telah merilis data gempa bumi yang mengguncang Kepulauan Mentawai, dengan kekuatan gempanya mencapai 5.1 Skala Richter.

Dikutip BagikanBerita.com dari Twitter resminya @infoBMKG, musibah gempa bumi  yang terjadi di Kepulauan Mentawai terjadi pada pukul 03:44:42 WIB, Rabu, 12 Mei 2021.

Titik koordinat gempa bumi di Kepulauan Mentawai yaitu berada 1.60 Lintang Selatan-99.29 Bujur Timur dan berada pada kedalaman 17 km.

Baca Juga: Innalillahi, Duka Cita Dirasakan Mantan Presiden PKS Tifatul Sembiring atas Wafatnya Ustadz Tengku Zulkarnain

Untuk pusat gempa buminya berada di darat 55 kilo meter Barat Laut Kepulauan Mentawai Provinsi Sumatera Barat.

Gempa bumi ini juga dirasakan hingga (MMI) II-III Siberut, I-II Padang.

Kepada warga semua diminta untuk tetap berhati-hati dan waspada, serta tak lupa terapkan prokes yang ketat sesuai anjuran pemerintah.***

Editor: Hendra Karunia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah