Ini Resep, Cara dan Manfaat Jus Pakcoy Madu yang Baik untuk Kesehatan Tubuh Kamu

- 19 Agustus 2021, 13:00 WIB
Resep dan cara buat jus pakcoy madu yang enak menyegarkan.
Resep dan cara buat jus pakcoy madu yang enak menyegarkan. /Tangkapan layar Youtube.com/Galuh Widrias
  1. Pertama-tama potong-potong sayur pakcoy sampai menjadi beberapa bagian, lalu cuci bersih.
  2. Potong-potong buah nanas menjadi beberapa bagian. Sisihkan.
  3. Selanjutnya masukkan semua bahan (sayur pakcoy, buah nanas, jahe, air dan madu) ke dalam blender. Proses sampai halus, sampai tercampur rata.
  4. Jus pakcoy madu siap untuk disajikan.

Baca Juga: Segera Ditutup Kamis Siang Ini, Ini Proses Jika Akun Kartu Prakerja Sudah Terverifikasi, Ayo Daftar

Apa sih manfaatnya?

Manfaat jus ini selain untuk menjaga stamina tubuh, sangat berkhasiat juga bagi kamu  yang ingin diet secara alami.

Dan yg pastinya juga ramuan jus ini sangat baik untuk pencernaan, terutama yg mempunyai penyakit maag.***

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: Instagram.com @pondoklebah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x