AHY Harus Waspada, Orang Ini Siap Gantikan AHY Jadi Ketum Demokrat dengan Syarat Berikut Ini

- 22 Februari 2021, 09:32 WIB
Agus Harimurti Yudhoyon atau AHY.
Agus Harimurti Yudhoyon atau AHY. //Instagram/@agusyudhoyono

BAGIKAN BERITA - Partai Demokrat yang dipimpin Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) kini santer diisukan mengalami keretakan. 

Hal ini bermula saat AHY menuding ada pihak yang ingin menggulingkannya dari jabatan Ketua Umum Partai Demokrat pada 1 Februari 2021. 

AHY bahkan secara terang-terangan meminta klarifikasi dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) lantaran orang yang ingin mendongkelnya berasal dari lingkaran Istana. 

Baca Juga: Tak Disangka Keluarga Ayus Justru Bela Mati-matian Riri Fauriz Terkait Perselingkuhan dengan Nissa Sabyan

Sejalan dengan kekisruhan di Partai Demokrat, muncul juga kabar para kader yang menuntut digelarnya Kongres Luar Biasa. 

Menanggapi Kongres Luar Biasa, tiba-tiba Ketua Umum Partai Era Masyarakat Sejahtera (Emas) Hasnaeni 'Wanita Emas' (HWE) menyatakan siap maju menjadi calon Ketum Demokrat menggantikan AHY. 

Hasnaeni yang merupakan kader Demokrat, mengaku pernah 10 tahun mengabdikan diri di partai berlambang Mercy tersebut. 

 Baca Juga: Kudeta Vietnam, Presiden Ngo Dinh Diem Selamat dari Upaya Pembunuhan Penembakan pada 22 Februari 1957

"Kalau saya dipercaya menjadi Ketua Umum Partai Demokrat, yang pertama saya akan menyejahterakan kader-kader Partai Demokrat, membuka lapangan kerja, kader-kader Demokrat dan para simpatisan Partai Demokrat," kata Hasnaeni dikutip BAGIKAN BERITA dari ANTARA, Sabtu 20 Februari 2021. 

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x