Breaking News, Gempa 6,9 Magnitudo Guncang Melonguane Sulawesi Utara

- 6 September 2020, 22:50 WIB
Gempa Bumi di Halmahera Barat.
Gempa Bumi di Halmahera Barat. /pixabay/tumisu

BAGIKAN BERITA - Gempa berkekuatan 6,9 magnitudo mengguncang Sulawesi Utara, Minggu, 6 September 2020. 

Tepatnya di 247 km Melonguane, Kabupaten Kepulauan Talaud. 

Berada pada 6,11LU, 125,58 BT dengan kedalaman 10km.

  Baca Juga: Breaking News, Kebakaran Besar Terjadi di Dekat Monumen Tegalega Bandung

Dilansir dari Twitter Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), gempa ini tidak menimbulkan tsunami. Namun, warga diimbau agar tetap waspada.

Pengumuman gempa bumi
Pengumuman gempa bumi

Sebelumnya, pada 07.21 WIB di Halmahera Barat, Provinsi Maluku Utara juga diguncang gempa. 

Gempa yang terjadi itu berkekuatan magnitudo 5,9 dengan kedalaman 10 kilometer. Meski begitu, gempa disebut tidak berpotensi tsunami.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Makassar Besok: Sepanjang Hari Cerah

Halaman:

Editor: Ahmad Taofik

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x