Presiden Jokowi Berikan Bintang Mahaputera Kepada 6 Hakim, Bintang Emon: dari Lahir Udah Punya Kok

- 13 November 2020, 18:19 WIB
Komika Bintang Emon/instagram/@bintangemon
Komika Bintang Emon/instagram/@bintangemon /

BAGIKAN BERITA - Presiden RI, Joko Widodo (Jokowi) telah memberikan penganugerahkan Bintang Mahaputera kepada enam hakim konstitusi pada Rabu, 11 November 2020.

Keenam hakim MK menerima penghargaan karena telah memberikan konribusi untuk bangsa dan negara.

Tanda jasa dan kehormatan tersebut diberikan di Istana Negara.

Baca Juga: Update Covid-19 Provinsi Jawa Timur Hari Ini Jumat, 13 November 2020, Bertambah 710 Kasus Positif

Tiga dari enam hakim MK yang diberi anugerah yakni Arief Hidayat, Anwar Usman, dan Aswanto yang menerima gelar Bintang Mahaputera Adipradana.

Sementara, tiga hakim lainnya yakni Wahiduddin Adams, Suhartoyo, dan Manahan MP Sitompul diberi penganugerahan Bintang Mahaputera Utama.

Hal tersebut pun menarik perhatian seorang stand up komedian Indonesia yang aktif menyampaikan kritik dengan gaya komedi khas kembali menjadi sorotan publik Bintang Emon.

Baca Juga: Update Lengkap Covid-19 DKI Jakarta Hari Ini Jumat, 13 November 2020, Bertambah 831 Kasus Positif

Memiliki nama lengkap Gusti Muhammad Abdurrahman Bintang Mahaputra, Bintang Emon mengaku telah mendapatkan Bintang Mahaputera sejak lahir. Artikel inio telah tayang sebelumnya di Pikiran-Rakyat.Tasikmalaya.com dengan judul Enam Hakim Dapat Bintang Mahaputra, Bintang Emon: dari Lahir Udah Punya, Gaperlu Repot jadi MK

Halaman:

Editor: Yusuf Ariyanto

Sumber: tasikmalaya.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah