Datang ke Persija dengan Status Bintang, Michael Krmencik Resmi Menjadi Pemain Termahal Liga 1

- 24 Juni 2022, 07:07 WIB
Michael Krmencik Resmi Menjadi Pemain Termahal Liga 1
Michael Krmencik Resmi Menjadi Pemain Termahal Liga 1 /instagram.com/persija/

Puncak karir, pemain berkepala plontos ini, saat bermain bersama Viktoria Plzeň, ia mencetak 62 gol, 16 assist, dalam 124 pertandingan dan memenangkan total empat kejuaraan.

Baca Juga: Hibur Bobotoh, Robert Alberts Ingin Persib Terus Main di Bandung pada Piala Presiden 2022

Selain itu ia juga pernah menjadi menjadi pencetak gol terbanyak liga di musim 2017-18 bersama Viktoria Plzen.

Sedangkan peristiwa yang paling menyedihkan terjadi di musim 2018-19 saat ia cedera ligamen yang membuat dirinya absen lama.

Setelah pulih, Michael Krmencik diminati salah satu klub raksasa asal Belgia Club Brugge dan dikontrak selama tiga setengah tahun.

Baca Juga: Kalah di Dua Laga Awal Piala Presiden 2022, Persija Siapkan Tim Inti untuk Hadapi Borneo FC dan Madura United

Namun di klub tersebut, Krmencik menunjukan aksi terbaiknya dan hanya mencetak tiga gol dan tiga assist dalam 19 pertandingan.

Pada 5 Januari 2021, Michael Krmencik pindah ke klub Yunani dan bermain bersama PAOK sebagai pemain pinjaman.

Karir bersama PAOK kurang bersinar, akhirnya ia dipinjamkan lagi ke Slavia Prague dan kontraknya akan dipermanenkan jika klub tersebut lolos ke babak grup Liga Champions UEFA.

Baca Juga: Profil dan Biodata Striker Garang Persija Jakarta Michael Krmencik, Pernah Bermain di Club Brugge Belgia

Halaman:

Editor: Ali Bakti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x