Setelah Ikut Berkontribusi Atas Kemenangan Persib Lawan Persebaya 3-2, Ciro Alves Ungkapkan Hal ini

- 9 Oktober 2023, 22:19 WIB
Ciro Alves, ikut berkontribusi saat Persib menang melawan Persebaya 3-2
Ciro Alves, ikut berkontribusi saat Persib menang melawan Persebaya 3-2 /tangkap layar Instagram.com/@persib/Tangkap layar Instagram.com/@persib

Kemenangan atas Persebaya membuat tim asuhan Bojan Hodak ini, memantapkan posisi di peringkat ketiga dengan 27 poin dan hanya tertinggal empat poin dari Borneo FC yang menempati posisi pertama klasemen sementara Liga 1 2023-2024.

Baca Juga: Persib Bandung Naik Peringkat 3 Klasemen Sementara BRI Liga 1 Setelah Kalahkan Persebaya Surabaya

Setelah mendapat libur selama tiga hari, skuad pangeran Biru akan kembali berlatih pada 11 Oktober 2023.

Persib sendiri akan kembali bertanding di Liga 1 menghadapi tuan rumah Borneo FC di Stadion Segiri Samarinda, 21 Oktober 2023 mendatang.

Waktu selama 10 hari untuk persiapan melawan Borneo FC dikarena Liga 1 2023-2024 dihentikan sementara karena Timnas Indonesia akan berhadapan dengan Brunei Darussalam di kualifikasi Piala Dunia 2026.***

Halaman:

Editor: Ali Bakti

Sumber: Persib.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah